Collabora Office 24.04 Bantuan
Anda bisa menyisipkan seluruh berkas atau elemen yang spesifik pada berkas.
Klik tanda plus di sebelah nama berkas dan pilih elemen yang ingin Anda sisipkan. Tahan CommandCtrl untuk menambah atau Shift untuk memperluas pilihan Anda.
Apabila Anda ingin menyisipkan berkas sebagai taut, pilih Taut.
Klik Oke.
Saat ditanyai, klik Ya untuk menskalakan elemen-elemen agar pas pada salindia atau Tidak untuk mempertahankan ukuran asli elemen-elemen.
Menyisipkan suatu berkas atau beberapa elemen berkas sebagai suatu taut yang secara otomatis dimutakhirkan ketika berkas sumber diubah.
Halaman-halaman induk yang tak terpakai tak disisipkan.