Tag Cerdas

Saat anda menginstal setidaknya satu ekstensi Tag Cerdas, anda melihat halaman Tag Cerdas.

Untuk mengakses fungsi ini...

Pilih tab Perkakas - Koreksi Otomatis - Opsi Koreksi Otomatis - Tag Pintar.


Memakai Tag Cerdas

Teks label dengan tag pintar

Mengaktifkan Tag Pintar untuk dievaluasi dan ditampilkan dalam dokumen teks anda.

Tag cerdas yang saat ini terpasang

Menampilkan semua Tag Pintar yang terpasang. Untuk mengkonfigurasi sebuah Tag Pintar, pilih nama sebuah Tag Pintar, lalu klik Properti. Tidak semua Tag Pintar dapat di konfigurasi.

Properti

Untuk mengkonfigurasi sebuah Tag Pintar, pilih nama sebuah Tag Pintar, lalu klik Properti. Tidak semua Tag Pintar dapat di konfigurasi.

Mohon dukung kami!