Collabora Office 24.04 Bantuan
Membuka dialog dimana Anda dapat memilih sumber bagi tabel pivot Anda, lalu buat tabel Anda.
Pilih skema dari kotak daftar.
Menghapus rekaman yang dipilih.
Kolom data dalam tabel pivot menggunakan format angka yang sama seperti baris data pertama dalam pilihan saat ini.
Menggunakan tabel atau kueri dalam basis data yang terdaftar dalam Collabora Office sebagai sumber data untuk tabel pivot.
Membuka dialogSumber Eksternal dimana Anda dapat memilih sumber data OLAP bagi tabel pivot.